Kuliah Umum Keprodian tentang Cross Cultural Understanding
Suasana kuliah umum keprodian yang diselenggarakan Prodi Sastra Inggris Unikama kemarin (24/2) berlangsung meriah dan penuh tawa apalagi setelah salah satu keynote speaker asal Slovenia Maria Kovanja menceritakan pengalaman pribadinya saat awal tinggal di Indonesia. Dalam acara yng dipandu oleh Galih Adi Pratama mahasiswa semester 6 itu, Dia bercerita tentang shock culture parah yang dialaminya, […]
Kuliah Umum Keprodian tentang Cross Cultural Understanding Read More »
